March 1, 2025

Berita, Berita Kemenag

Pelantikan dan Pengambilan Sumpah/Janji Jabatan Pengawas dan Kepala KUA Lingkup Kemenag Kab. Barru

  Kepala Kantor Kementerian Agama Kabupaten Barru Dr. H. Jamaruddin,S.Ag, M.Ag. melantik dan mengambil Sumpah/Janji jabatan pengawas dan Kepala KUA Lingkup Kementerian Agama Kab. Barru pada Jum’at (28/2) Pelantikan berlangsung di Aula Pusat Layanan Haji dan Umrah Terpadu (PLHUT) Kementerian Agama Jalan Saleh Lawa,Kecamatan Barru. Adapun pejabat yang dilantik Mukhlis Jawad, S.H.I dari Penghulu KUA […]

Berita, Bimas

Kemenag Barru Gelar Silaturahmi Pengurus Masjid, Pembekalan Imam, dan Refreshing Da’i 1446 H

Barru, (Kemenag Barru) – Kantor Kementerian Agama Kabupaten Barru menggelar kegiatan Silaturahmi Pengurus Masjid, Pembekalan Imam Masjid, dan Refreshing Da’i 1446 H/2025 M di Aula PLHUT Kemenag Barru pada Jumat (28/2/2025). Acara ini dibuka oleh Kepala Kantor Kemenag Barru, Dr. H. Jamaruddin, M.Ag., serta diisi oleh narasumber dari berbagai lembaga, di antaranya Ketua MUI Barru,

Berita, Berita Kemenag, Bimas, Foto

Pelepasan dan Penempatan DA’I 3T di Kabupaten Barru Untuk Ramadan 1446H /2 2025 M

Barru, Kemenag Barru – Dalam rangka menyambut bulan suci Ramadan 1446 H, Kanwil Kemenag Provinsi Sulawesi Selatan secara resmi menyampaikan penempatan Da’i 3T di berbagai wilayah, termasuk Kabupaten Barru. Kepala Seksi Bimas Islam, H. Muhlis Hakim, bersama staf menerima kedatangan tim dari Kanwil yang mengantar Da’i 3T, Muh. Takwin, S.Pd., yang akan bertugas di Desa

Scroll to Top